AS luncurkan teknologi terbaru untuk pilot Apache
A
A
A
Sindonews.com - Tentara Amerika Serikat (AS) telah meluncurkan teknologi canggih baru untuk pertama kalinya yang memungkinkan pilot helikopter AH-64 Apache melihat target dan data surveilans secara penuh dengan resolusi warna tinggi. Selama ini warna kabur hitam dan putih.
Dilansir dari Reuters, Kamis (20/2/2014), seorang pejabat militer mengatakan, sensor baru yang dikembangkan oleh Lockheed Martin Corp selama 4 tahun terakhir ini dapat membantu menghindari kesalahan target, seperti serangan oleh dua helikopter Apache AS pada 2007, yang menewaskan 12 orang di Baghdad, Irak, termasuk dua staf berita Reuters.
Dilansir dari Reuters, Kamis (20/2/2014), seorang pejabat militer mengatakan, sensor baru yang dikembangkan oleh Lockheed Martin Corp selama 4 tahun terakhir ini dapat membantu menghindari kesalahan target, seperti serangan oleh dua helikopter Apache AS pada 2007, yang menewaskan 12 orang di Baghdad, Irak, termasuk dua staf berita Reuters.
(dmd)