Waduh, Kasus Amoeba Pemakan Otak Naegleria fowleri Ditemukan di 3 Negara Ini

Rabu, 28 Desember 2022 - 18:26 WIB
2. Amerika Serikat

Ternyata kasus Amoeba pemakan otak cukup sering ditemukan di Amerika. Juli lalu, kasus Naegleria fowleri ditemukan di dalam tubuh seorang warga Missouri yang meninggal setelah berenang. Setelah itu, berturut-turut Naegleria fowleri ditemukan di Nebraska, Omaha, dan Arizona.



3. Pakistan

Seorang pasien berusia 59 tahun di Pakistan meninggal gara-gara Naegleria fowleri. Ternyata, Naegleria fowleri bukan hal asing. Sebab, kematian gara-gara meningoensefalitis amoeba primer (primary amoebic meningoencephalitis/PAM) yang disebabkan Naegleria Fowleri ternyata cukup sering terjadisejak2011.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More