5 Fase Menakjubkan Gerhana Matahari Cincin di Indonesia Besok

Sabtu, 20 Juni 2020 - 21:36 WIB
loading...
A A A
Pada fase ketiga, masyarakat masih belum diperbolehkan melepas kacamata. Tahapan ketiga tersebut sumber titik cahaya matahari yang paling terang telah berpindah dari tempat semula ke tempat lain.

Pada fase ketiga, masyarakat masih belum diperbolehkan melepas kacamata. Tahapan ketiga tersebut sumber titik cahaya matahari yang paling terang telah berpindah dari tempat semula ke tempat lain.

Fase Keempat

Gerhana matahari total pun dapat dinikmati dengan mata telanjang. Masyarakat tidak perlu lagi mengenakan kacamata gerhananya pada fase ini. Bulan telah menutupi seluruh cakram matahari, tahap ini akan berlangsung sekira satu menit dibeberapa lokasi. Tetap pegang kacamata Anda karena fase keempat berlangsung cukup singkat.

Fase Kelima

Pada tahap akhir, masyarakat dianjurkan untuk berhenti menatap langsung matahari. Tahapan ini bulan sabit mulai mengintip dan bumi sudah perlahan terang kembali. Lepas kacamata setelah sudah berakhir tahapan gerhana matahari total.
(wbs)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2210 seconds (0.1#10.140)