5 Senjata dan Teknologi Nyata yang Terinspirasi dari Film Aliens

Senin, 16 Oktober 2023 - 22:00 WIB
Senjata lain yang juga sangat mencolok di film Alien adalah Smartgun M56. Senjata ini dilengkapi proyektil berujung peledak berukuran 10 mm x 28 mm, 230 butir dalam blok persegi panjang Nitramine 50. Menurut Interesting Engineering, ada senjata yang mirip dengan Smartgun M56, yaitu CIWS Phalanx.

3. Motion Tracker M314

Dalam film Aliens, ada adegan Ellen Ripley memburu alien yang bisa menghilang mengunakan Motion Tracker M314. Alat ini dilengkapi layar yang bisa menampilkan target asing yang bergerak.

Teknologi itu saat ini sudah dikembangkan dengan berbagai nama yakni radar, sonar, sensor ultrasonik, dan inframerah. Jenis sensor yang paling dekat saat ini adalah detektor gerakan tomografi.



4. Robot Sentry Gun UA 571-C

UA 571-C Automated Sentry Gun (ASC) adalah salah satu teknologi dalam film Aliens . Senjata ini menggunakan kecerdasan buatan (AI) untuk menargetkan dan menembak musuh. Samsung sudah memiliki teknologi serupa, yaitu Samsung SGR-A1.

5. ComTech Hacking Device

Perangkat peretasan ComTech adalah alat yang diproduksi oleh Weyland-Yutani Corporation yang dapat melewati berbagai tindakan keamanan, seperti pintu yang terkunci. Selain itu, ia juga dapat “meretas” atau mendapatkan akses tidak sah ke sistem elektronik lainnya. Saat ini teknologi peretasan atau hacking bukan hal asing lagi di dunia maya.
(msf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More