Fakta-Fakta Menarik Population III, Bintang Tertua di Luar Angkasa

Minggu, 17 Maret 2024 - 17:15 WIB


Para ahli menggunakan data spektograf sinar infra merah dari salah satu dari kuasar yang sangat jauh. Cahaya kuasar itu telah beredar di luar angkasa selama 13,1 miliar tahun sebelum mencapai Bumi.

Para ahli sedang melihat kuasar, seperti saat ketika semesta baru berusia 700 juta tahun. Spektograf sebagai instrumen yang menangkap cahaya sekelebat ke objek luar angkasa , ke dalam komponen gelombang.



3. Melahirkan bintang



Menurut para astronom, bintang bernama SMSS J160540.18–144323.1 ini salah satu bintang pertama yang muncul setelah Population III mengalami supernova. Dari proses ini khalayak bisa memahami bagaimana alam semesta ini mulai terbentuk.

Laporan hasil riset ini telah dipublikasikan di Monthly Notices of the Royal Astronomical Society pada 17 Juli 2019. "Ini adalah bintang dengan kandungan besi yang rendah. Dia mungkin terbentuk hanya beberapa ratus juta tahun setelah terjadinya Big Bang," kata pemimpin riset, Thomas Nordlander.
(msf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More