Jakarta Peringkat ke 46 Kota Paling Aman Versi Safe Cities Index 2021
Senin, 23 Agustus 2021 - 10:05 WIB
Jumlah poin yang dikumpulkan keenam kota tersebut hampir sama atau terpaut tipis. Jadi, pergeseran juara 1, 2, dan 3 itu hanya selisih beberapa poin saja.
Senior editor EIU dan editor SCI 2021 Naka Kondo mengatakan bahwa para ahli telah menyebut bagaimana Covid-19 telah mengubah konsep keselamatan perkotaan.
Keamanan digital juga sekarang mendapatkan prioritas yang lebih tinggi. Sebab, banyak pekerjaan dan transaksi perdagangan kini berpindah ke online.
”Kota-kota di dunia harus beradaptasi dengan perubahan dramatis dalam hal pola perjalanan warganya, juga bagaimana mengatasi perubahan pola kejahatan digital, serta bagaimana penduduk dan pejabat perkotaan bertanggung jawab terhadap keselamatan lingkungan warganya terkait krisis Covid-19,” ungkapnya.
Senior editor EIU dan editor SCI 2021 Naka Kondo mengatakan bahwa para ahli telah menyebut bagaimana Covid-19 telah mengubah konsep keselamatan perkotaan.
Keamanan digital juga sekarang mendapatkan prioritas yang lebih tinggi. Sebab, banyak pekerjaan dan transaksi perdagangan kini berpindah ke online.
”Kota-kota di dunia harus beradaptasi dengan perubahan dramatis dalam hal pola perjalanan warganya, juga bagaimana mengatasi perubahan pola kejahatan digital, serta bagaimana penduduk dan pejabat perkotaan bertanggung jawab terhadap keselamatan lingkungan warganya terkait krisis Covid-19,” ungkapnya.
(dan)
tulis komentar anda