Ini Keunggulan R80, Jika Dilahirkan bisa Laku Keras
Sabtu, 06 Juni 2020 - 11:03 WIB
Meski begitu, Arista mengakui pesawat ATR memang lebih bandel. Tetapi, jika kualitas R80 tidak jauh berbeda dari ATR, harga jualnya bisa jauh lebih murah.
R80 rencananya bakal menggendong mesin turboprop. Mesin ini mengkonsumsi jauh lebih irit hingga 20% ketimbang pesawat bermesin jet. Efisiensi bahan bakar pasti membuat maskapai mempertimbangkan untuk membeli R80.
Terkait pembatalan proyek, Arista mengakui perihatin dan cukup sedih. Namun, mengingat keuangan di seluruh dunia sedang goncang, dia memakluminya.
“Saya berharap proyek pesawat R80 tidak dibatalkan, tapi ditunda,” tandasnya.
R80 rencananya bakal menggendong mesin turboprop. Mesin ini mengkonsumsi jauh lebih irit hingga 20% ketimbang pesawat bermesin jet. Efisiensi bahan bakar pasti membuat maskapai mempertimbangkan untuk membeli R80.
Terkait pembatalan proyek, Arista mengakui perihatin dan cukup sedih. Namun, mengingat keuangan di seluruh dunia sedang goncang, dia memakluminya.
“Saya berharap proyek pesawat R80 tidak dibatalkan, tapi ditunda,” tandasnya.
(wbs)
tulis komentar anda