20 Hewan Peliharaan Termahal di Dunia, Ada yang Harganya Rp110 Miliar

Rabu, 11 Oktober 2023 - 09:00 WIB

15. Burung Tukan

Burung ini memiliki umur panjang antara 15 tahun hingga 20 tahun. Harga burung eksotis ini berkisar antara USD8.000 hingga USD10.000 untuk satu ekornya.

16. Mikropig

Lucu, mengemaskan dan berukuran kecil, babi mungil ini seharga USD50 hingga USD6.000, tergantung harga pasar.

17. Monyet Kapusin

Monyet energik dan menawan ini memiliki harga sekitar USD5.000 hingga USD8.500.

18. Lowchen

Sering disebut sebagai anjing singa kecil, Lowchens merupakan salah satu ras anjing paling langka di dunia. Tidak heran harganya mencapai USD5.000 hingga USD8.000.

19. Anjing Afghanistan

Afghan Hound memiliki bulu panjang dan bentuk tubuhnya unik. Sepadan dengan harganya yang mencapai USD5.000 hingga USD7.000.

20. Kucing Benggala

Dengan ketampanannya yang menonjol dan kemampuan atletik yang luar biasa, Kucing Bengal dibanderol USD3.000 hingga USD5.000.

MG/Athaya Ramadhan
(msf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More