6 Negara Tanpa Malam Hari di Dunia, Begini Penentuan Waktu Salatnya
Sabtu, 08 Januari 2022 - 13:04 WIB
Kedua: Barang siapa yang bertempat tinggal di negara-negara yang mataharinya tidak terbenam selama musim panas, dan tidak terbit pada musim dingin, atau di negara-negara yang siangnya selama enam bulan, dan malamnya selama enam bulan, maka wajib bagi mereka mendirikan salat lima waktu dalam 24 jam. Dan hendaknya memperkirakan batasan waktu masing-masing waktu salat dengan menyesuaikan waktu salat negara tetangga.
(wib)
tulis komentar anda