Larangan Mudik Kembali Diberlakukan, Ini Bahaya Menahan Rindu

Sabtu, 08 Mei 2021 - 19:33 WIB
loading...
A A A
Selain estrogen dan testosteron, tubuh akan melepaskan adrenalin, dopamin, dan serotonin. Dopamin adalah yang menciptakan perilaku ksatria pada pria dan keterikatan yang dalam pada wanita.

“Ketika Anda merasa rindu, semua proses di atas mereda dan dapat menyebabkan sakit hati. Pada dasarnya, emosi akan meniru otak ketika berpisah dengan orang yang dicinta,” jelas Clarissa.

Ditambahkan oleh Jennifer B. Rhodes, psikolog sekaligus pendiri Rapport Relationships Jennifer B. Rhodes, lama dan dalamnya hubungan berdampak pada cara otak memproses perasaan rindu.

Kata Jennifer lagi, ketika pasangan harus pergi ke luar kota karena urusan pekerjaan atau harus menamatkan pendidikan di luar negeri, Anda tentunya merasa stres (khususnya jika hubungan Anda tergolong baru). Ketika Anda merasa stres, secara biologis Anda mencari validasi bahwa semuanya akan baik-baik saja.

“Semakin Anda merasa nyaman dan aman dengan pasangan, maka pengaruh hormon terhadap proses ini menurun,” tutupnya.
(wbs)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.9373 seconds (0.1#10.140)