Piramida Yonaguni Jepang hingga Kini Tak Bisa Dijelaskan Sains

Sabtu, 05 Juni 2021 - 21:04 WIB
Ia juga menunjukkan bukti lain yang menegaskan bahwa itu buatan manusia, yaitu dua lubang bulat dan jalan lurus, lubang kecil yang ditafsirkan sebagai upaya untuk memisahkan bagian batu.

Berbeda dengan Masaaki Kimura, profesor ilmu dan matematika dari Universitas Boston, Dr Robert M. Schoch mengatakan bahwa Piramida Yonaguni terbentuk secara alami.

“Saya tidak yakin bahwa beberapa fitur utama atau struktur adalah buatan manusia, tetapi itu semua alami,” tulisnya dalam buku Voices of the Rocks.

Meski demikian, Schoch tak menampik kemungkinan monumen ini dibuat oleh manusia. “Kami juga harus mempertimbangkan kemungkinan bahwa Monumen Yonaguni secara fundamental adalah struktur alam yang digunakan, ditingkatkan dan dimodifikasi oleh manusia di zaman kuno,” tutupnya.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More