7 Negara dengan Danau Alami Terbanyak di Dunia, Nomor 4 Satu-Satunya di Asia

Jum'at, 14 Oktober 2022 - 16:51 WIB
Swedia diperkirakan memiliki sekitar 22.600 danau di wilayahnya. Jumlah ini akan relevan karena negara Eropa ini pernah tertutup es selama Zaman Es.

Ketika mulai mencair, wilayah-wilayah tersebut mulai tertutup dengan air dan menjadi danau. Salah satu danau terbesar di Swedia adalah Vanern yang memiliki panjang sekitar 90 mil.

6. Brazil

Negara dengan danau alami terbanyak di dunia selanjutnya adalah Brazil. Negara Amerika Latin ini memiliki sekitar 20.900 danau di sepanjang wilayahnya.

Dari sekian banyak jumlahnya, danau terbesar di Brazil adalah Lagos dos Patos yang memiliki panjang sekitar 180 mil. Selain danau alami, mereka juga memiliki cukup banyak danau buatan dengan ukuran yang cukup luas.

7. Norwegia

Dengan sekitar 20.000 danau, Norwegia tetap masuk dalam daftar ini. Salah satu danau paling populer di negara Eropa ini adalah Danau Tyrifjorden yang memiliki kedalaman hingga 967 kaki dan berada didekat Ibukota Oslo.
(bim)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More