Teleskop NASA Tangkap Keberadaan Exoplanet Pertamanya

Jum'at, 13 Januari 2023 - 21:23 WIB
Teleskop James Webb lebih lanjut mengungkapkan bahwa exoplanet beberapa ratus derajat lebih hangat dari Bumi dan menyelesaikan orbit penuh hanya dalam dua hari.

Itu lebih dekat ke bintangnya daripada planet mana pun di tata surya kita, di mana tempat Bumi bernaung.

Jika awan dapat terdeteksi, itu mungkin planet tersebut lebih mirip Venus dengan atmosfer karbon dioksida yang diselimuti awan tebal.

NASA mengatakan pengukuran yang lebih tepat akan diperlukan untuk menentukan apakah ada atmosfer karbon dioksida murni.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More