4 Hewan yang Kawin dengan Spesies yang Berbeda untuk Bertahan Hidup

Jum'at, 20 Mei 2022 - 15:47 WIB
loading...
A A A
Karena merupakan hewan hibrida, telur yang dihasilkan oleh bebek brati tidak bisa menetas karena sifatnya yang steril.

3. Singa Jantan dengan Harimau Betina

Perkawinan antar spesies hewan juga bisa terjadi diantara dua predator pemangsa. Singa jantan dengan harimau betina yang menghasilkan spesies baru bernama Liger (Lion Tiger) ini memang sempat banyak mencuri perhatian publik.

Ukuran tubuh liger sendiri biasanya melebihi ukuran tubuh induknya. Namun sayang hewan ini sulit untuk beradaptasi di alam liar karena tidak ada kelompok yang mau menerimanya, sehingga terancam punah.

4. Lumba Lumba Hidung Botol Betina dengan Paus Pembunuh Jantan

Apa jadinya bila paus pembunuh (orca) yang merupakan predator terganas di lautan memiliki anak dari perkawinannya dengan lumba lumba hidung botol yang terkenal lucu, bersahabat dan cerdas ini? Ternyata perkawinan antar spesies ini pernah terjadi.

Wholphin merupakan anak dari lumba lumba hidung botol betina dengan paus pembunuh jantan. Ukurannya tidak sebesar paus namun dia memiliki gigi yang lebih banyak dari lumba lumba yaitu sebanyak 66 gigi. Warna hewan ini juga seperti campuran induk dan jantannya, yaitu berwarna abu abu gelap.

Hewan yang suka kawin dengan spesies yang berbeda di atas hewan-hewan yang kawin dengan beda spesies untuk menjaga populasinya.
(wbs)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2328 seconds (0.1#10.140)