Ilmuwan Prediksi Perang Nuklir Akan Terjadi Tahun Depan

Senin, 07 Agustus 2023 - 16:38 WIB
“Bahkan perang nuklir skala kecil yang hanya melibatkan 250 dari 13.000 senjata nuklir dunia dapat membunuh sebanyak 120 juta orang secara langsung,''

"Ini selanjutnya akan menyebabkan gangguan iklim global dengan menyebabkan krisis kelaparan, selain berisiko mempengaruhi dua miliar orang," katanya.

Laporan jurnal selanjutnya juga memperingatkan tentang prioritas kesehatan masyarakat yang mendesak, dengan tujuan menghilangkan senjata nuklir.

Menurutnya, penghapusan senjata nuklir merupakan langkah yang perlu diambil karena merupakan penyebab utama masalah meskipun kemungkinan opsi itu (penghapusan senjata nuklir) diterapkan sulit diprediksi.

"Bahaya senjata nuklir sangat besar dan berkembang. Negara-negara yang memilikinya harus menghilangkan senjata nuklirnya masing-masing sebelum menghilangkan kemanusiaan," katanya.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More