9 Hewan yang Jarang Makan, Nomor 4 Bisa Bertahan 10 Tahun Tanpa Makan!
Rabu, 06 April 2022 - 21:00 WIB
3. Hiu
Hiu dapat hidup tanpa makanan selama 8-10 minggu. Semakin lama mereka hidup tanpa makanan, semakin sempurna keterampilan berburu mereka
4. Penguin
Penguin juga hewan yang jarang makan. Suhu dingin mengurangi nafsu makan dan mereka bisa hidup tanpa makanan selama 2-4 bulan. Penguin Betina keluar ke suhu di bawah nol untuk berburu, sementara jantan duduk di sarang, menjaga bayi tetap hangat.
5. Olm
Hewan yang jarang makan ini ditemukan di bawah air di Italia. Hewan menyeramkan ini dapat hidup hingga 10 tahun tanpa makanan.
6. Katak
tulis komentar anda