Ini 5 Robot Termahal di Dunia, Harganya Mencapai Rp36,1 Miliar

Senin, 25 April 2022 - 22:41 WIB
loading...
A A A
4. Kuratas – Senilai Rp18,7 miliar

Kuratas adalah robot termahal di dunia yang bisa ditunggangi. Perusahaan Jepang Suidobashi Heavy Industry membangun ini pada tahun 2012. Kurtas dapat mengambil benda dan dapat dilengkapi dengan aksesoris.

5. Hubo II – Senilai Rp5,7 miliar

Pusat penelitian robot humanoid Korea membuat Hubo II. Pergelangan tangannya bisa berputar secara alami. Apalagi bisa berjalan dan berlari. Robot paling mahal di dunia itu juga bisa menari.
(ysw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1163 seconds (0.1#10.140)