Intip Pesawat N219 Amphibi, Bisa Mendarat di Darat dan Perairan

Minggu, 31 Januari 2021 - 16:01 WIB
Program tersebut dimulai pada 2018 dan diharapkan dapat diuji terbangkan pada 2020. Namun target uji terbang itu molor dari rencana menjadi sebelumnya menjadi tahun 2023 mendatang.



Pesawat N219 Amphibi diharapkan dapat melayani penerbangan pendek dari bandara menuju tempat pariwisata perairan maupun sungai-sungai besar sehingga dapat memperpendek waktu tempuh dibandingkan melalui jalur darat.

Dikutip dari laman resmi LAPAN, Minggu (31/1/2021), berikut ini sejumlah teknologi kunci N219 Ampibhi.

- Float Development (floating design, development advanced material for float)

- Foat wind tunner model, and wind tunner test

- Hydrodynamic test model and hydrodynamic test

- Prototyping float

- Basic aircraft improvement

- Aircraft integration design
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More