Hewan yang Memiliki Kelamin Ganda, Bisa Jadi Betina Sekaligus Jantan
Jum'at, 26 November 2021 - 22:04 WIB
Wrasses merupakan ikan laut dari famili Labridae, di mana kebanyakan spesiesnya berwarna cerah. Jika hewan lain berubah dari jantan ke betina, ikan wrasses justru berubah dari betina ke jantan.
Usai kawanan ikan wrasse jantan mati, ikan betina terbesar akan berubah menjadi jantan sebagai pemimpin baru. Proses perubahan itu akan berlangsung selama kurang lebih dua minggu.
Hewan yang memiliki kelamin ganda seperti yang dipaparkan di atas sangat mungkin berkembang biak seperti hewan berkelamin tunggal.
Usai kawanan ikan wrasse jantan mati, ikan betina terbesar akan berubah menjadi jantan sebagai pemimpin baru. Proses perubahan itu akan berlangsung selama kurang lebih dua minggu.
Hewan yang memiliki kelamin ganda seperti yang dipaparkan di atas sangat mungkin berkembang biak seperti hewan berkelamin tunggal.
(wbs)
tulis komentar anda