3 Hewan Paling Cepat Berkembang Biak

Jum'at, 04 Maret 2022 - 16:20 WIB
Tikus memiliki masa kehamilan yang berbeda-beda. Tikus got (Rattus norvegicus) periode kehamilannya adalah 21-24 hari, mirip dengan tikus Polinesia (Rattus exulans). Sementara, tikus rumah (Rattus rattus) memiliki masa kehamilan 23 hari.

Tikus ini melahirkan 10-12 anak dalam satu waktu dan bisa melahirkan hingga 17 kali dalam setahun. Dari sepasang tikus, mereka akan beranak-pinak hingga 170-204 anak dalam setahun.



3. Gerbil



Gerbil (Gerbillinae) merupakan tikus yang tinggal di daerah gurun. Dalam proses berkembang biaknya, sepasang Gerbil dapat melahirkan mencapai 96 ekor dalam setahun dengan rentang masa kehamilannya yakni sekitar 25 hari. Gerbil akan melahirkan 1-8 bayi dalam satu waktu.
(wib)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More