Boeing-Stearman Model 75, Ini Spesifikasi Pesawat yang Dipakai Tom Cruise di Film Mission Impossible

Kamis, 21 Juli 2022 - 13:22 WIB
Boeing-Stearman Model 75 merupakan pesawat terbang bersayap ganda atau biasa disebut sebagai biplane. Foto DOK Wikimedia Commons
JAKARTA - Boeing -Stearman Model 75 merupakan pesawat terbang bersayap ganda atau biasa disebut sebagai biplane. Awalnya, pesawat ini digunakan sebagai sarana latihan militer Amerika Serikat .

Dikutip dari Disciple of Flight, Boeing-Stearman Model 75 ini diperkenalkan ke Angkatan Udara dan Angkatan Darat AS sebagai pesawat latih militer pada tahun 1934 dan terus diproduksi hingga 1945.

Baca juga : Alasan Boeing Bikin Pesawat Baru di Metaverse

Model 75 ini juga memiliki berbagai varian selama perkembangannya. Jenis yang paling populer adalah PT-17 yang dibuat sekitar 3.519 unit. Kepopuleran Boeing-Stearman Model 75 ini disebabkan pesawatnya yang sederhana dan mudah diterbangkan.

Kapten Billy Walker menjadi salah satu penerbang pesawat Boeing-Stearman Model 75. Menurunya, jenis pesawat ini memiliki struktur internal dan eksternal yang tangguh dan kuat. Kemudian, pesawat juga dilengkapi mesin radial continental R-670-5 dengan berat hampir 500 lb.



Baca juga : Roket NASA Buatan Boeing Belum Mencapai Target

Berikut Spesifikasi Lengkap Boeing-Stearman Model 75 (PT-17) :

-Powerplant : 1x Continental R-670-5, Mesin Radial Berpendingin Udara dengan 7 Silinder.

-Kru : 2 Orang
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More