Nitazene Narkoba Baru Buatan China yang Lebih Berbahaya dari Fentanil

Minggu, 01 Oktober 2023 - 19:41 WIB
loading...
A A A
Namun, pihak berwenang tidak membagikan data tersebut.

Nitazene dikategorikan sebagai obat Kelas A di Inggris, sementara siapa pun yang memilikinya dapat dipenjara hingga tujuh tahun dan pengedarnya menghadapi hukuman penjara seumur hidup dan denda.

Polisi telah mengeluarkan peringatan tentang nitazene selama beberapa minggu terakhir dan menyatakan bahwa obat tersebut bisa berakibat fatal jika dikonsumsi dalam dosis yang sama dengan obat alami.

Seorang juru bicara pemerintah mengatakan: “Setiap kematian akibat overdosis obat adalah tragedi yang bisa dihindari. Oleh karena itu, kami berkomitmen untuk memerangi perdagangan dan penggunaan narkoba.

“Kami bekerja sama dengan mitra kami untuk memantau secara dekat situasi ini, mendeteksi dan memerangi jaringan pasokan narkoba. Kami juga memperingatkan masyarakat yang berisiko dan menyelamatkan nyawa mereka,” katanya.
(wbs)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1627 seconds (0.1#10.140)