Terungkap Alasan Hiu Putih Tak Bisa Dipelihara dan Cepat Mati dalam Akuarium Raksasa

Selasa, 27 Desember 2022 - 07:46 WIB
loading...
A A A
Secara alami, hiu putih mampu melintasi jarak yang sangat jauh di alam liar. Seekor hiu betina, yang dikenal sebagai Nicole, pernah didokumentasikan melakukan perjalanan dari Afrika ke Australia dan kembali lagi.

Perjalanan bolak-balik lebih dari 20.000 kilometer (12.400 mil) itu ditempuh dalam waktu sembilan bulan. Tentu tangki raksasa dalam akuarium tidak cocok untuk hiu putih yang sangat aktif.
Terungkap Alasan Hiu Putih Tak Bisa Dipelihara dan Cepat Mati dalam Akuarium Raksasa


Teori lain menunjukkan bahwa lingkungan buatan dari tangki kaca dapat membanjiri atau membingungkan penerimaan elektro yang sangat tajam dari hiu putih. Persepsi sensorik ini memungkinkan mereka untuk mendeteksi gerakan halus dan perubahan lingkungan laut.

Namun, di dalam tangki, akan membuat hiu putih bingung dengan banyaknya rangsangan, dari dinding kaca hingga peralatan elektronik, yang mengelilinginya. Itu adalah beberapa alasan hiu putih tidak bisa ditangkarkan dan hidup lama dalam akuarium raksasa sekalipun.
(wib)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1786 seconds (0.1#10.140)