7 Fakta Betelgeuse Bintang Raksasa yang 700 x Lebih Besar dari Matahari

Jum'at, 30 Desember 2022 - 17:01 WIB
loading...
A A A
Bintang ini bisa menjadi supernova ketika magnitudo yang masif dan meledak sebagai supernova. Faktanya, Alpha Orionis mungkin telah menjadi supernova, namun cahaya yang dihasilkan tidak akan mencapai Bumi selama berabad-abad karena bintang ini terletak 640 tahun cahaya.

7. Menjadi Penerang Bumi

Mengutip dari astronomytrek-com, ketika bintang ini berakhir menjadi supernova, itu akan menghadirkan pemandangan yang benar-benar spektakuler dari Bum. Ledakan cahaya akan tampak seterang bulan purnama dan terlihat di siang hari selama berbulan-bulan.

Namun, radiasinya tidak mungkin mempengaruhi Bumi karena supernova yang berbahaya harus berada tidak lebih dari 25 tahun cahaya dan Betelgeuse saat ini berjarak aman 640 tahun cahaya dari kita.
(bim)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2436 seconds (0.1#10.140)