Virus Jamur Langka Menyerang Ratusan Pekerja Tambang, The Last of Us di Dunia Nyata?

Jum'at, 14 April 2023 - 07:24 WIB
Ini menjadi salah satu wabah blastomikosis terbesar di Michigan. Jamur hidup di seluruh bagian timur AS, tetapi paling sering ditemukan di negara bagian barat tengah, tengah-selatan, dan tenggara.



Selama lima tahun terakhir, hanya rata-rata 26 kasus blastomikosis yang dilaporkan setiap tahun di Michigan, menurut pejabat kesehatan.

Saat ini, tidak diketahui berapa banyak orang di pabrik yang terpapar jamur. “Kesehatan dan keselamatan karyawan Escanaba kami adalah prioritas pertama kami,” kata Brian Peterson, wakil presiden operasi Pabrik Billerud Escanaba.

“Meskipun sumber infeksi belum diketahui, kami terus menanggapi masalah ini dengan sangat serius dan mengikuti rekomendasi dari pejabat kesehatan dan pemerintah serta menerapkan berbagai langkah proaktif untuk melindungi kesehatan dan keselamatan karyawan, kontraktor, dan pengunjungkami,”.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More