Ajaib! Pohon Beringin Ini Tak Bisa Ditumbangkan, Beberapa Kali Ditebang Tumbuh Lagi
Minggu, 18 Agustus 2024 - 19:24 WIB
Berdasarkan sejarah, orang Eropa pertama yang menemukan beringin India adalah Alexander the Great dan pasukannya pada tahun 326 SM.
Pada tahun 1850-an, ratusan pria digantung di dahan beringin dan kesan pohon tersebut seakan kelam. Hingga akhirnya ketika India merdeka, masyarakatnya mengembalikan makna beringin dan menjadikannya pohon nasional.
Pada tahun 1850-an, ratusan pria digantung di dahan beringin dan kesan pohon tersebut seakan kelam. Hingga akhirnya ketika India merdeka, masyarakatnya mengembalikan makna beringin dan menjadikannya pohon nasional.
(wbs)
tulis komentar anda