Apakah Donald Trump Pro Senjata Nuklir? Simak Bukti dan Pernyataannya

Selasa, 05 November 2024 - 18:45 WIB
Pada tahun 2020, pejabat senior pemerintahan Trump dilaporkan melakukan diskusi serius tentang dimulainya kembali uji coba nuklir oleh pemerintah AS, yang menyebabkan DPR, yang saat itu berada di bawah kendali Demokrat, memblokir pendanaan untuk itu.

Selama kampanye presidennya tahun 2016, calon presiden dari Partai Republik itu dilaporkan bertanya kepada seorang penasihat kebijakan luar negeri sebanyak tiga kali mengapa, jika pemerintah AS memiliki senjata nuklir, mereka harus menggunakannya.

Tahun berikutnya, Trump mengatakan kepada gubernur Puerto Rico bahwa, "jika perang nuklir terjadi, kami tidak akan menjadi yang kedua dalam antrian untuk menekan tombol."



Berbagai pernyataan dan kebijakan yang dilakukan oleh Donald Trump di atas mengindikasikan jika dirinya memang adalah tokoh yang pro dengansenjatanuklir.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More