Menerka Makna dari Ramalan Jayabaya Tentang Satrio Piningit

Senin, 08 Agustus 2022 - 19:03 WIB
Baca juga : Ramalan Jayabaya Sebut Tahun 2022 Awal Menuju Kiamat

Bagi sebagian orang Jawa, mereka mempercayai ini sebagai perputaran roda kehidupan. Bahwa setelah era kegelapan pasti akan diikuti zaman kemakmuran dan kesejahteraan. Siklus ini akan terus bergulir sepanjang waktu.

Dengan demikian, ramalan Jayabaya mengenai kedatangan sosok Satrio Piningit ini bisa diartikan sebagai perlambang keadaan dan harapan masyarakat dalam menjalani kehidupan.

Masa-masa kelam yang terjadi dan dirasakan memunculkan harapan akan segera datangnya sosok penyelamat, pemimpin yang berjiwa ksatria dan adil. Nantinya, dia akan memulihkan keadaan dan membawa negeri menjadi makmur dan rakyatnya sejahtera semuanya.
(bim)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More