16 Tanda-tanda Kiamat yang Telah Terjadi di Bumi Hasil Riset Ekologi

Kamis, 03 November 2022 - 10:13 WIB
loading...
A A A
Australia dihantam gelombang panas mematikan di India dan Pakistan, badai debu yang meluas di Timur Tengah, dan banjir parah yang menghancurkan jalan-jalan di Taman Nasional Yellowstone di AS.

"Perubahan iklim bukanlah masalah yang berdiri sendiri," kata ilmuwan keberlanjutan Saleemul Huq dari Independent University, Bangladesh.

"Ini adalah bagian dari masalah sistemik yang lebih besar dari overshoot ekologi di mana permintaan manusia melebihi kapasitas regeneratif biosfer," tandas Huq.

Berikut 16 tanda-tanda Kiamat atau cuaca ektrem yang kerap terjadi di Bumi saat ini.

1. Panas ektrem

2. Banjir di wilayah dataran tinggi

3. Kebakaran hutan

4. Wabah virus nyamuk mematikan

5. Es Atartika mencair

6.Suhu air laut yang berubah.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2515 seconds (0.1#10.140)