Selamat dari Terjangan Badai Nicole, Misi Artemis 1 Siap Diluncurkan 16 November
loading...
A
A
A
Perkiraan awal menunjukkan bahwa badai Nicole tidak akan menimbulkan banyak masalah bagi SLS dan Orion. Tapi secara mengejutkan badai Nicole menguat dengan sangat cepat, lalu membuat NASA mengatur kembali rencana peluncuran Artemis 1.
NASA menunda peluncuran Artemis 1 yang direncanakan 14 November hingga 16 November. Namun saat itu, sudah terlambat untuk mengembalikan Artemis 1 ke VAB.
Untung megaroket SLS disertifikasi untuk menahan terpaan angin hingga kecepatan 137 km per jam pada ketinggian 18 meter. Sedangkan kecepatan angin maksimum pada ketinggian yang dilontarkan badai Nicole terukur hanya 132 km per jam.
Artemis 1 adalah misi pertama dalam program Artemis NASA yang bertujuan untuk menempatkan manusia secara permanen di dan sekitar bulan pada akhir dekade ini. Penerbangan tersebut akan mengirim kapsul Orion tanpa awak ke orbit bulan dan kembali ke Bumi.
NASA menunda peluncuran Artemis 1 yang direncanakan 14 November hingga 16 November. Namun saat itu, sudah terlambat untuk mengembalikan Artemis 1 ke VAB.
Untung megaroket SLS disertifikasi untuk menahan terpaan angin hingga kecepatan 137 km per jam pada ketinggian 18 meter. Sedangkan kecepatan angin maksimum pada ketinggian yang dilontarkan badai Nicole terukur hanya 132 km per jam.
Artemis 1 adalah misi pertama dalam program Artemis NASA yang bertujuan untuk menempatkan manusia secara permanen di dan sekitar bulan pada akhir dekade ini. Penerbangan tersebut akan mengirim kapsul Orion tanpa awak ke orbit bulan dan kembali ke Bumi.
(wib)