5 Penemuan Ibnu Sina yang Berpengaruh Besar bagi Dunia

Senin, 30 Januari 2023 - 15:44 WIB
loading...
A A A
Ibnu Sina menemukan kegunaan Etanol untuk membunuh mikroorganisme yang bisa memberi infeksi pada tubuh seseorang. Dia pun selalu menggunakan cairan tersebut ketika hendak menangani pasien atau meramu obat.

5. Buku Al Qanun fit-Tibb

Sepanjang hidupnya, Ibnu Sina telah banyak menulis berbagai buku dengan pembahasan yang beragam. Mengutip laman Muslim Heritage, salah satu yang terkenal dan terpenting adalah Al-Qanun fit-Tibb.

Dikenal juga sebagai Code of Laws in Medicine, karya ini menjadi buku medis terkemuka dan banyak dijadikan sebagai referensi karena isinya yang sangat bermanfaat.

Al-Qanun terdiri dari 5 kitab, pertama berkaitan dengan prinsip medis umum, kemudian materia medica, ketiga adalah tentang penyakit yang terjadi pada tubuh, keempat pembahasan tentang penyakit yang tidak spesifik pada satu bagian tubuh, dan yang terakhir adalah formula resep obat majemuk.
(bim)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.5257 seconds (0.1#10.140)