Menguak Misteri Gaia BH1, Lubang Hitam Terdekat dari Bumi

Senin, 07 November 2022 - 07:04 WIB
loading...
A A A
Sementara lubang hitam bermassa bintang, yang beratnya sekitar lima hingga 100 kali massa Matahari, biasanya jauh lebih umum.

Di Galaksi Bima Sakti saja, lubang hitam bermassa bintang diperkirakan ada 100 juta. Meski, hanya segelintir yang telah dikonfirmasi hingga saat ini, dan hampir semuanya “aktif”.



Artinya, mereka bersinar terang dalam sinar-X saat mereka mengonsumsi materi dari pendamping bintang terdekat, tidak seperti lubang hitam yang tidak aktif.

Lubang hitam yang tidak aktif ini berukuran sekitar 10 kali lebih besar dari Matahari dan terletak sekitar 1.600 tahun cahaya di konstelasi Ophiuchus, membuatnya tiga kali lebih dekat ke Bumi daripada pemegang rekor sebelumnya, biner sinar-X di konstelasiMonoceros.
(dan)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1843 seconds (0.1#10.140)