Pameran Mumi di Meksiko Dikhawatirkan Jadi Pemicu Teror

Minggu, 02 April 2023 - 06:30 WIB


Mumifikasi alami didefinisikan sebagai proses di mana kulit dan organ orang atau hewan yang telah meninggal diawetkan, tanpa masuknya bahan kimia oleh manusia. Ini jarang terjadi, dan hanya terjadi dalam situasi tertentu.

Selain dipamerkan di Guanajuato, Meksiko, mumi-mumi itu juga pernah diterbangkan ke Amerika untuk sebuah eksibisi pada 2009.

"Desas-desus mengatakan bahwa beberapa orang yang jenazahnya diawetkan secara alami dikubur hidup-hidup atau meninggal karena wabah kolera, tetapi hal ini belum terbukti," tulis Daily Mail.
(wsb)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More